





















Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Syamsul ‘Ulum kini berubah menjadi Institut KH. Ahmad Sanusi (Inkhas) sesuai Surat Keputusan Menteri Agama No. 1057 Tanggal 27 November 2023
Menuju Perubahan yang Lebih Baik
Institut KH. Ahmad Sanusi (INKHAS), mempersembahkan perubahan dan evolusi dalam dunia pendidikan. Berdiri di atas fondasi kuat sebagai penerus STAI Syamsul Ulum sejak 1994, INKHAS hadir dengan semangat baru untuk menghadapi tantangan masa kini.
INKHAS adalah bukan hanya lembaga pendidikan, tetapi sebuah komitmen untuk mengubah dan meningkatkan kehidupan melalui ilmu pengetahuan. Dengan semangat inovatif dan nilai-nilai yang teguh, kami mengajak Anda untuk menjadi bagian dari perubahan positif yang akan membawa dampak lebih besar bagi masyarakat dan dunia.
Program Studi
Program Sarjana (S1)
Fakultas Syariah
- Hukum Keluarga Islam (HKI)
- Ekonomi Syari'ah (ES)
Fakultas Tarbiyah